Kelas Siap Magang: Simulasi Pendaftaran Magang Bukan Cuma Belajar, Tapi Langsung Simulasi!
Ikuti Kelas yang Tersedia, dimanapun kamu mau secara online, bahkan hanya dengan Smart Phone mu.
-
Kelas Karir Profesional
-
Deskripsi Event
Sebagai platform pengembangan karier mahasiswa dan fresh graduate, kami melihat bahwa banyak mahasiswa belum siap menghadapi proses seleksi magang maupun kerja — mulai dari penyusunan CV, wawancara, hingga etika kerja.
Untuk itu, kami menyelenggarakan program “Simulasi Pendaftaran Magang”, sebuah kelas interaktif dan edukatif yang mengajak peserta mengalami langsung proses rekrutmen dari awal hingga akhir.
🟢 Basic Package – Rp25.000
Untuk peserta yang ingin belajar dengan menyimak dan mendapatkan materi lengkap.
Fasilitas:
- Akses 3 kelas live (Zoom)
- Materi
- E-Sertifikat Kelas
- Boleh bertanya dalam sesi diskusi
- Tidak ikut review CV & simulasi interview
🟡 Premium Package – Rp50.000
Untuk peserta yang ingin praktik langsung dan mendapatkan feedback personal.
Fasilitas:
- Semua fasilitas Basic
- CV direview langsung oleh mentor (live session)
- Ikut simulasi interview secara langsung (1-on-1)
- Mendapatkan feedback personal dari mentor
- Akses rekaman kelas
- Kuota terbatas (10 peserta)
Jadwal Event
Kelas Karir Profesional | Online
Strategi Menyusun CV yang Dilirik HRD + Bedah CV Langsung
Selasa, 08 Juli 2025 | Pukul 19:00 WIB - 21:00 WIB
Kelas Karir Profesional | Online
Simulasi Interview: Latihan Interview, Dapat Feedback
Rabu, 09 Juli 2025 | Pukul 19:00 WIB - 21:00 WIB
Kelas Karir Profesional | Online
Etika Profesional & Skill Kolaborasi di Dunia Magang
Sabtu, 12 Juli 2025 | Pukul 10:00 WIB - 11:30 WIB
Tentang Pembicara

To be Announced
-
Tags
- kelaskarir
Pertanyaan Umum
Ya, Kamu akan mendapatkan sertifikat jika telah mengikuti event sampai selesai
Setelah Kamu memilih event yang Kamu inginkan, silahkan untuk mengisi data diri yang diperlukan dan melakukan pembayaran sesuai dengan tagihan tersebut. Jika pembayaran terkonfirmasi, Kamu bisa mengakses event yang Kamu inginkan.
Kamu dapat mengunduh sertifikat dengan klik profil kemudian memilih menu “Sertifikat Saya”. Pastikan Kamu sudah menyelesaikan kursus Kamu agar sertifikat Kamu dapat diunduh.
-thumb.jpg)
Keuntungan yang didapatkan
Rekomendasi Event terkait :
KampusInovatif.id adalah Platform Online Learning Bersertifikat untuk Mahasiswa. Bangun keterampilan mahasiswa dengan kursus, webinar, dan sertifikat.
Copyright © 2023. KampusInovatif.id. All rights reserved. Kampus Inovatif untuk pendidikan Indonesia